Path adalah media sosial yang digunakan untuk berkirim pesan singka kepada teman ataupun keluarga dekat. Belum lama ini Path mengalami gangguan yang membuatnya eror. Para pengguna setia Path di Indonesia sangatlah menyesali hal ini.
Path Eror ini terjadi tepatnya pada Kamis, 3 Maret 2016 sekitar pukul 19.00 WIB. Path tiba tiba tidak bisa melakukan refresh bahkan ada pengguna yang mengalami log out sendiri tanpa diminta dan pengguna tidak dapat login kembali.
Tidak berselang lama, akun Resmi Path Service mengkonfirmasi hal ini. Pihak sosial media berlogo P ini mengatakan bahwa Sosial media Path sedang mengalami masalah teknis seperti dikutip dari akun twitter @PathService
2 jam beselang tepatnya puku 21.30, akun twitter @PathService memberikan info mengenai masalah yang sedang di alami, yaitu pada mekanisme log-in pengguna dan akan memperbaiki segera agar 12 jam kedepan Path sudah normal kembali.
Path Eror ini terjadi tepatnya pada Kamis, 3 Maret 2016 sekitar pukul 19.00 WIB. Path tiba tiba tidak bisa melakukan refresh bahkan ada pengguna yang mengalami log out sendiri tanpa diminta dan pengguna tidak dapat login kembali.
Tidak berselang lama, akun Resmi Path Service mengkonfirmasi hal ini. Pihak sosial media berlogo P ini mengatakan bahwa Sosial media Path sedang mengalami masalah teknis seperti dikutip dari akun twitter @PathService
Hi all! We're experiencing some technical problems, but are working to get everything working well again ASAP. Thanks for your patience.
Pengguna yang belum mengetahi masalah ini berbondong-bondong ke Twitter dan berkicau tentang masalah yang mereka alami dan sebagian besar bertanya kenapa mereka tidak dapatmengakses Path hingga membuat Trending Topic. Dan keluhan ini pun mereda setelah mendapatkan konvirmasi dari pihak Path.
Hal ini sangatlah wajar, pasalnya Path adalah salah satu media sosial yang memiliki banyak peminat dari awal peluncurannya, 2010. Path banyak digunakan karena dapat mendekatkan pengguna dengan keluarga dan terdekat, berbeda dengan media sosial lain yang lebih luas.
Apakah anda juga mengalaminya? Kita berdoa saja supaya Path segera pulih dan dapat digunakan kembali.
EmoticonEmoticon